Jumat, 08 Juni 2012

Fenomena saat ini, menurut...

Saya mencoba mencari tahu mengenai “fenomena yang sedang terjadi pada dunia desain/ seni saat ini”.
25 menit berlalu....
2 hari berikutnya....
Dan di pagi buta saya menemukannya, walaupun agak simple tapi nikmatilah tulisan saya ini.
Saat ini semakin marak bangunan yang dibangun secara megah, mewah, tanpa memperhatikan aturan tata letaknya, semua hal itu bisa dilakukan oleh orang-orang yang berkantong tebal. Tapi lihatlah bangunan kecil, sejatinya rumah kecil yang didirikan yang dibangun dengan tanpa memperhatikan tata letaknya.
Kesalahan yang sama tapi berbeda jenisnya. Apa solusinya? Bagaimana menurut teman sekalin? Bagaimana kalau saya beri saran yang sederhana ini?
Saran saya ini melibatkan keahlian dan kemampuan dari tim arsitektur yang bekerja sama dengan desain interior yang ikut terlibat dalam kasus di atas. Bangunan megah yang dibangun, harus memperhatikan bagian fungsi yang di dalamnya, agar tidak terlalu banyak space kosong, dan hal tersebut sangat boros. Jadi bnagunan megah dan mewah yang dibangun oleh para arsitetur kita dan kawan-kawannya dapat sesuai dengan tata peletakan serta bagian interiornya mewah dan begitu memiliki fungsi sehingga bangunan tersebut tidak perlu banyak memakan lahan di sekitarnya yang nantinya dapat digunakan sebagai pemisah bangunan.
Begitupun dengan rumah kecil yang didirikan berantakan, solusinya hampir sama dengan bangunan yang didirikan, tapi hal ini lebih diperhatikan  dalam penggunan fungsi, ketersediaan ruangan yang mempuni agar dapat memberi kenyamnan dengan fungsi yang diciptakan dari tangan desainer interior.
Yah itulah saran sederhana dari saya..
#saran dan kritikan saya tampung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan berkomentar :)